Duta Nusantara Merdeka |Jakarta
Dalam rangka upaya antispasi mencegah dan meningkatkan pengetahuan tentang virus corona, Kelurahan Penggilingan - Cakung Jakarta Timur melakukan sosialisasi ,Aksi Cuci Tangan Steril sebagai antispasi dan peningkatan terkait Virus Corona
Cuci Tangan ini , misalnya di kelurahan penggilingan Cakung Jakarta Timur ,para petugas keluarahan serta PPSU Menyediakan Tempat Cuci Tangan .
"Tampak para petugas kelurahan bekerja sama dengan PPSU ,Sengaja menghimbau siapapun yang berkunjung kekelurahan di Mohon Cuci Tangan " Ujar Dra Usdiyati.
Sosialisasi ini digelar untuk meningkatkan wawasan terkait virus corona dan ini merupakan arahan dari Pemprov DKI melalui Dinas kesehatan dan Puskesmas untuk di sosialisasikan kepada masyarakat ,sehingga masyarakat paham dan mengerti.
"Ini dilakukan agar mereka bisa menjaga ketenangan warga untuk tidak panik dan resah terhadap virus corona," pungkas Usdyati Lurah Penggilingan ,Jum,at 6 Maret 2020
Usdiyati, berharap dengan adanya sosialisasi ini, Aksi Cuci Tangan ini ,masyarakat semakin paham cara pencegahan dan penularan virus corona, khususnya memeriksa diri atau keluarga.," Ucapnya .
“Saya berpesan kepada warga jangan terlalu panik, dan selalu tetap waspada dan budayakan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), seperti biasakan cuci tangan, makan makanan bergizi seimbang dan olahraga,”ujarnya.. **
Tidak ada komentar:
Posting Komentar